Guru Ipa Fisika

Maret 24, 2021

Satu Guru Satu Blog (SAGUSABLOG)

Ikatan Guru Indonesia (IGI) merupakan salah satu organisasi profesi yang aktif dalam meningkatkan kompetensi Guru. berbagai kanal pelatihan dibentuk dalam rangka meningkatkan profesional Guru. salah satu kanal pelatihan IGI adalah Sagusablog. Sagusablog merupakan kanal pelatihan yang memberikan keterampilan bidang IT kepada guru dengan memanfaatkan blog sebagi media pembelajaran.

Sagusablog

Maret 22, 2021

Ujian IPA

Siswa bapak sekalian, semoga kamu semua dalam kedaan sehat

Hari ini kamu akan ujian

Sebelum mengerjakan soal silahkan berdoa menurut agama dan kepecayaan masing-masing.

RPP DAN SILABUS IPA SMK Kelas X Semester 2

Dalam tulisan ini saya coba untuk berbagi SILABUS DAN RPP IPA SMK Kelas X Semester 2. Bagi bapak ibu yang membutuhkan silahkan download.

INFOGRAFIS : Masalah Belajar Jarak Jauh

Berbagai pihak memberikan Kemdikbud banyak gambaran tentang masalah dalam pembelajaran jarak jauh (PJJ). Berikut peta masalah PJJ siswa di Indonesia.

infografis_Guru IPA Fisika


Tekanan Hidrostatis

Pernahkah Anda mencelupkan balon berisi udara ke dalam kolam berisi air? Apa yang anda rasakan ketika anda mendorong balon semakin dalam ke dasar kolam?Semakin ke dasar, tangan kita merasakan dorongan dari balon dari berbagai arah. Balon semakin susah didorong ke arah bawah.

Guru IPA Fisika Tekanan Hidrostatis

Ketika menyelam, apa yang anda rasakan dengan gendang telinga anda? Semakin dalam Anda menyelam, apa yang anda rasakan? Apakah anda merasa seperti dihimpit oleh sesuatu? Mengapa hal ini dapat terjadi? Agar mengetahuinya, ayo

TATA SURYA

Tata surya adalah sistem interaksi benda-benda langit yang terdiri atas Matahari sebagai pusatnya dengan benda-benda angkasa lain (planet, planet kerdil, Satelit, dan benda-benda kecil tata surya lainnya) yang mengelilingi Matahari

Pernahkah Anda amati langit pada malam hari? Benda-benda apa saja yang Anda lihat di langit? Pasti Anda akan melihat ribuan benda langit. Di antara benda-benda langit tersebut ada yang disebut bintang dan ada juga yang disebut planet. Ketika pagi menjelang, masihkah Anda dapat melihat benda-benda langit tersebut? Tentu saja tidak, karena di siang hari Anda hanya dapat melihat Matahari di langit. Ketika malam datang, barulah Anda dapat melihat kembali benda-benda langit tersebut. Mengapa demikian?

Anggota Tata Surya

Peristiwa tersebut di atas akan kita pelajari dalam bahasan ini, yaitu sistem Tata Surya. Segala sesuatu yang berkaitan dengan sistem Tata Surya akan berpengaruh terhadap sistem kehidupan di Bumi. Maha besar Tuhan yang telah menciptakan alam dengan begitu agungnya.